Mengapa Krisis Energi Menjadi Ancaman Serius untuk Ekonomi Dunia?

Ketersediaan energi yang stabil dan terjangkau merupakan fondasi utama bagi pertumbuhan dan stabilitas ekonomi global. Saat pasokan energi terganggu, misal karena lonjakan harga yang drastis, maka akan berdampak pada seluruh sektor ekonomi yang berakibat pada inflasi, menghambat produksi, dan bahkan memicu ketidakstabilan sosial dan politik. Ini artinya, jika krisis energi terjadi, maka akan berdampak serius […]